Lumpu ini adalah buku ke-11 dari serial Bumi petualangan dunia paralel karya Tere Liye. Sebenarnya, novel ini merupakan kelanjutan kisah dari novel Selena dan Nebula maka bagi yang belum membaca novel Selena dan Nebula, alangkah baiknya baca terlebih dahulu kedua novel tersebut agar paham akan alur cerita dalam Lumpu. Pada novel setebal 368 halaman ini, kembali mengisahkan petualangan serta pen…
Sinopsis Komet Minor sebagai novel keenam dari serial Bumi terbit pada tahun 2019, tak lama setelah Komet–novel sebelum ini–diterbitkan. Seperti yang sudah dijelaskan bahwa Komet Minor merupakan lanjutan dari novel sebelumnya, yakni Komet, tetapi dalam novel ini petualangan Raib, Ali, dan Seli ditemani oleh Batozar. Saat detik-detik terakhir di pesisir pulau gerbang klan Komet Minor, …
Di buku berjudul “Sepotong Hati yang Baru” ini Tere Liye menyajikan berbagai macam cerita pendek. Sesuai dengan judulnya cerpen ini mengkisahkan tentang sepotong hati yang baru. Sepotong hati yang baru saja hilang. Di dalamnya terdapat suatu kisah cinta legenda dan terdapat pula kisah cinta kalangan manusia biasa pada umumnya. Cerpen ke tiga berjudul Sepotong Hati yang Baru mengkisahkan ten…
Kenapa Bapak dan Mamak sejak kecil selalu bilang, "Kau spesial, Burlian". Itu cara terbaik bagi Bapak dan Mamak untuk menumbuhkan percaya diri dan keyakinan yang menjadi pegangan penting setiap kali aku terbentur masalah, kau selalu spesial.Buku ini tentang Burlian, si anak keras kepala yang memiliki masa kecil sangat spesial. Kelak dia akan mengelilingi dunia, menyaksikan betapa luasnya dunia …
Kenapa Bapak dan Mamak sejak kecil selalu bilang, "Kau spesial, Burlian". Itu cara terbaik bagi Bapak dan Mamak untuk menumbuhkan percaya diri dan keyakinan yang menjadi pegangan penting setiap kali aku terbentur masalah, kau selalu spesial.Buku ini tentang Burlian, si anak keras kepala yang memiliki masa kecil sangat spesial. Kelak dia akan mengelilingi dunia, menyaksikan betapa luasnya dunia …
"Aku Eliana, si anak pemberani, anak sulung Bapak dan Mamak yang akan menjadi pembela kebnaran dan keadilan. Berdiri paling gagah, paling depan."Buku ini tentang Eliana, anak pemberani yang membela tanah, sungai, hutan, dan lemah kampungnya. Saat kerakusan dunia datang, Eliana bersama teman karibnya bahu-membahu melakukan perlawanan.Dari puluhan buku Tere Liye, serial buku ini adalah mahkotanya.